K9 Ditsamapta Polda Jabar Diterjunkan Cari Korban Longsor di Desa Pasirlangu
FOKUS UPDATE.COM | Upaya pencarian korban bencana tanah longsor di Desa Pasirlangu , Kecamatan Cisarua , Kabupaten Bandung Barat terus dilakukan secara intensif. Untuk mempercepat proses evakuasi, tim K9 Ditsamapta Polda Jawa Barat turut diterjunkan ke lokasi bencana, Selasa (27/1/2026) Anjing pelacak K9 yang didampingi oleh personel terlatih melakukan penyisiran di area longsoran yang sulit dijangkau alat berat. Kehadiran K9 sangat membantu tim SAR gabungan dalam mendeteksi keberadaan korba…
9:42:00 PM